LombokInsider.com - Pertandingan game kedua BWF World Tour Finals antara Marcus Gideon/Kevin Sanjaya melawan Kim Astrup/Anders Skaarup Rasmussen berjalan membosankan.
Pertandingan berjalan monoton karena kedua pasangan tidak berani menyerang dan hanya bermain reli.
Permainan reli ini diduga karena bola shuttlecock terlalu lambat sehingga tidak cocok untuk bermain menyerang.
Pada saat turun minum, Marcus/Kevin ketinggalan 11-4 dan Kim/Anders dari Denmark.
Pertandingan kedua pasangan berjalan seperti latihan dengan reli-reli panjang sampai 88 pukulan.
Perlahan Marcus/Kevin mengejar ketertinggalan dengan 6-12 berkat kesabaran mereka main reli-reli panjang dan tidak menyerang.
Pasangan Denmark terus berusaha menyerang dan membuathkan hasil saat smash Anders gagal dikembalikan Marcus/Kevin sehingga skor 15-18.
Namun sepertinya Marcus/Kevin sengaja menghabiskan stamina lawan dan hanya melakukan reli saja.
Kim/Anders memenangi set kedua dengan skor 21-18.
Artikel Terkait
BWF World Tour Finals 2021 Teriakan dan Acungan Jempol Rahayu dan Kecerdikan Greysia Menangi Set Pertama
BWF World Tour Finals 2021 Greysia Polii dan Apriyani Rahayu Melenggang ke Semifinal Menang Dua Set Langsung
BWF World Tour Finals 2021 Ikuti Arahan Pelatih Kunci Kemenangan Greysia dan Apriyani
BWF World Tour Finals 2021 Kurang Fit dengan Lengan Kanan Dibalut, Jordan dan Melati Gagal ke Semifinal
BWF World Tour Finals 2021 Marcus dan Kevin Menang 21 15 atas Kim dan Anders, Penonton: Habisin!