LOMBOK INSIDER - Surat makkiyah dalam Al Quran merupakan surat yang turun sebelum Nabi Muhammad Saw hijrah ke Madinah.
Salah satu contoh surat makkiyah yang wajib diketahui dan diamalkan adalah surat Al 'Adiyat.
Surat ini terdiri dari 11 ayat dengan kandungan makna yang mendalam. Dimana, surat ini menceritakan tentang ancaman Allah bagi orang yang gila dunia dan suka ingkar.
Maka dari itu, LombokInsider.com akan menuliskan bacaan surat Al 'Adiyat dalam bahasa arab, latin, dan artinya dalam bahasa agar umat muslim mudah memahaminya.
Dilansir LombokInsider.com dari laman litequran.net pada 2 Desember 2022, berikut ini bacaan surat Al 'Adiyat dari ayat 1 sampai 11 lengkap dengan arab, latin dan terjemahannya:
بِسْمِ اللّٰهِ الرَّحْمٰنِ الرَّحِيْمِ
وَالْعٰدِيٰتِ ضَبْحًاۙ
Wal-‘ādiyāti ḍabḥā(n).
Artikel Terkait
Surat An Nas ayat 1-6 lengkap dengan arab, latin, dan terjemahannya tentang anjuran hanya bermohon pada Allah
Surat Al Falaq ayat 1-5 lengkap dengan arab, latin, dan artinya dalam bahasa Indonesia
Surat Al Ikhlas ayat 1-4 lengkap dengan arab, latin, dan artinya tentang ajaran bertauhid kepada Allah
Surat Al Lahab ayat 1-5 lengkap dengan arab, latin, dan terjemahan dalam bahasa Indonesia
Surat An Nasr ayat 1-3 lengkap dengan arab, latin, dan terjemahannya tentang janji Allah terhadap umat muslim