LOMBOK INSIDER – Baru-baru ini mengutip dari prokerala.com, ada informasi yang cukup mengejutka dari Google.
Sumber mengatakan jika peneliti Google telah memperingatkan soal adanya kerentanan peretasan.
Kerentanan peretasan yang dihadapi jutaan ponsel Android ini berkaitan dengan bug.
Baca Juga: UPDATE Informasi soal WhatsApp: Meta sedang mengerjakan pembaruan status suara di iOS Beta
“… jutaan smartphone Android rentan terhadap peretasan karena bug di salah satu unit pemrosesan grafis (GPU) di dalam perangkat.
Tim Project Zero raksasa teknologi tersebut mengatakan telah memberi tahu perancang chip ARM tentang bug GPU, dan perancang chip Inggris telah memperbaiki kerentanan tersebut.” jelas prokerala.com, 25 November 2022.
Namun, produsen ponsel pintar seperti Samsung, Xiaomi, Oppo dan Google disebut belum memberikan tambahan perbaikan.
Baca Juga: Tak hanya benamkan 50MP Triple Camera, Xiaomi 12 Pro dibalut dengan berbagai kecanggihan masa kini
“… belum menerapkan tambalan untuk memperbaiki kerentanan pada awal pekan ini", klaim tim Project Zero, dikutip dari Prokerala.
"Kerentanan yang dibahas diperbaiki oleh vendor upstream,
Artikel Terkait
Xiaomi 12 Pro tengah turun harga, nikmati Snapdragon 8 Gen 1 5G hingga 50MP triple kamera
Xiaomi Mi TV Stick dengan Android 9, si Google Assistant dan Smart Cast bikin hidupmu lebih berwarna
Diburu banyak orang, ini Plus dan Minus Xiaomi Redmi Note 11 yang perlu Anda ketahui
Xiaomi Redmi Note 11 Pro dengan MediaTek Helio G96 dan CPU Octacore ternyata cuma seginu harganya
Tak hanya benamkan 50MP Triple Camera, Xiaomi 12 Pro dibalut dengan berbagai kecanggihan masa kini