LOMBOK INSIDER - Belum lama ini Ferry Irawan akhirnya resmi ditetapkan sebagai tersangka atas kasus KDRT yang dilakukannya terhadap sang istri, Venna Melinda.
Tindakan KDRT yang dilakukan oleh Ferry Irawan kepada Venna Melinda itu pun mencuat ke publik hingga menjadi topik hangat.
Baca Juga: Ferry Irawan siap cerai dari Venna Melinda, tapi ajukan satu permintaan ini
Hingga saat ini pun, perseteruan Venna Melinda dan Ferry Irawan masih berlanjut.
Ferry Irawan bahkan mendadak mengancam istrinya itu supaya tidak menggugat cerai dirinya.

Ferry Irawan tak segan mengancam akan menyebarkan video telanjang Venna Melinda ke publik jika tetap kekeh mencerahkan dirinya.
Tak hanya itu, bahkan pria berkepala plontos itu mengancam akan menyebarkan video saat keduanya melakukan hubungan intim.
Diduga hal itu dilakukan Ferry Irawan untuk membujuk Venna supaya yang tak mau berdamai dari kasus KDRT saat ini.
Baca Juga: Bukan main, segini jumlah uang yang Raffi Ahmad berikan untuk hadiah pernikahan Kiky Saputri
Namun, alih-alih ancamannya tersebut membuat pihak Venna Melinda takut.
Justru, kuasa hukum Venna Melinda, Hotman Paris langsung pasang badan usai mendengar ancaman Ferry Irawan tersebut.
Hotman Paris justru malah menantang balik Ferry Irawan untuk membuktikan ancamannya tersebut.
Artikel Terkait
Padahal masih sayang, Ivan Fadilla rela lepas Venna Melinda karena tak kuat dengan syarat yang diajukan, miris
Bukan tanpa alasan pihak Venna Melinda beri penjelasan tolak kedatangan ibunda Ferry Irawan
Tak kunjung ada titik temu, Fery Irawan akhirnya setuju cerai dengan Venna Melinda
Terbongkar! Usai mantap bercerai dengan Venna Melinda, Perkataan Ferry Irawan dinilai suka putar balik fakta..
Ferry Irawan siap cerai dari Venna Melinda, tapi ajukan satu permintaan ini