Langsung kena KDRT, Kiky Saputri ngaku dihajar habis-habisan oleh Muhammad Khairi di malam pertama

- Kamis, 2 Februari 2023 | 09:53 WIB
Langsung kena KDRT, Kiky Saputri ngaku dihajar habis-habisan oleh Muhammad Khairi di malam pertama (Sumber Foto: Instagram @riomotret)
Langsung kena KDRT, Kiky Saputri ngaku dihajar habis-habisan oleh Muhammad Khairi di malam pertama (Sumber Foto: Instagram @riomotret)

LOMBOK INSIDER - Belum lama berselang, kabar gembira datang dari dunia hiburan Indonesia.

Kiky Saputri resmi menikah dengan kekasihnya Muhammad Khairi pada Sabtu lalu.

Kiky tampak cantik dan anggun dengan rias wajah pengantin adat Sunda.

Baca Juga: Bakal bulan madu ke Eropa, Kiky Saputri ngaku marah ke M Khairi tapi sang suami tetap sabar: Jeleknya di gue

Akad nikah Kiky Saputri dan Khairi berlangsung megah dan digelar di Tribrata Dharmawangsa, Jakarta Selatan.

Resepsi pernikahan Kiky Saputri dihadiri oleh banyak artis hebat.

Sebagai pasangan baru, Kiky Saputri bahkan mengungkit kekerasan dalam rumah tangga.

Kiky merasa KDRT di rumah itu penting. Karena tanpa kekerasan dalam rumah tangga, rumah tidak memiliki warna.

Baca Juga: Nikita Mirzani ngamuk karena tak diundang ke nikahan Kiky Saputri: Saya gak peduli karena kita cuma...

Ternyata Kiky Saputri punya pandangan sendiri tentang kekerasan dalam rumah tangga bukanlah kekerasan dalam rumah tangga (KDRT).

Maksud Kiky Saputri adalah kenikmatan di rumah (KDRT).

"Lho itu paling penting dong. Kita kan Kenikmatan Dalam Rumah Tangga bukan Kekerasan Dalam Rumah Tangga, iya kan. Itu paling penting," ujar Kiky Saputri sambil tertawa kecil, melansir dari Insert Live.

Lewat acara FYP TV yang dikutip Youtube Trans 7, Raffi Ahmad dan Mpok Alpa blak-blakan menanyakan pengalaman malam pertama.

Baca Juga: Muhammad Khairi berubah setelah menikah, Kiky Saputri bongkar kebiasaan baru sang suami: Gini banget jadi...

Halaman:

Editor: Azmy Yanuar Muttaqien

Sumber: YouTube FYP Trans 7

Tags

Artikel Terkait

Terkini

X