Perjaka nikahi janda, Agung Nugraha ngaku grogi hadapi Kiki Amalia saat malam pertama

- Sabtu, 17 Desember 2022 | 20:42 WIB
Agung Nugraha mengaku grogi saat malam pertama dengan Kiki Amalia. (Instagram @kikiamaliaworld)
Agung Nugraha mengaku grogi saat malam pertama dengan Kiki Amalia. (Instagram @kikiamaliaworld)

LOMBOK INSIDER – Menjadi pasangan pengantin baru tentunya menjadi kebahagiaan tersendiri bagi pasangan Agung Nugraha dan Kiki Amalia, istrinya.

Kiki Amalia dan Agung Nugraha diketahui memang baru saja melangsungkan pernihakan pada 27 November lalu. 

Sebagai pasangan pengantin baru baik Kiki Amalia maupun Agung Nugraha tentunya menemukan hal-hal baru dalam diri pasangannya.

Baca Juga: Depresi karena terus dihujat, Rizky Billar justru jadikan istrinya sebagai tameng: Lesti berubah karena saya! 

Menikahi Kiki Amalia yang telah menjadi idolanya, Agung Nugraha mengaku sempat tak percaya diri. 

Namun rasa ingin mengenal sang idola lebih besar dibandingkan rasa tak percaya diri tersebut. 

Singkat cerita pengusaha ini berhasil mengambil hati sang idola bahkan menjadikannya sebagai istri.

Baca Juga: Review film Orphan: First Kill: Di balik wajah imut Isabelle Fuhrman yang licik dan kejam 

Namun masalah baru hadir kembali, sebagai seorang yang mengaku masih perjaka Agung Nugraha mengaku grogi menghadapi malam pertamanya bersama Kiki Amalia

Tentunya hal ini berbanding terbalik dengan Kiki Amalia yang sudah pengalaman menjalani pernikahan. 

Kiki Amalia sebelumnya memang pernah menikah dengan Markus Horizon, seorang pemain bola nasional.

Baca Juga: Ivan Gunawan beri tanggapan menohok soal kedekatan Ayu Ting Ting dan Boy William,' Ayu ga ada dalam hati saya' 

Pasangan pengantin baru, Agung Nugraha dan Kiki Amalia.
Pasangan pengantin baru, Agung Nugraha dan Kiki Amalia. (Instagram @kikiamaliaworld)

Namun pernikahan Kiki Amalia dan Markus Horizon harus kandas ditengah jalan. Lama menjanda akhirnya Kiki bertemu Agung.

Halaman:

Editor: Agus Apriyanto LI

Sumber: Youtube Kiki Amalia

Tags

Artikel Terkait

Terkini

X