LOMBOK INSIDER- Scarlett whitening mengadakan jumpa fans antara aktor Korea Song Jong Ki dan para penggemarnya di Indonesia.
Dilansir lombok insider dari akun tiktok @talk.about.drakor pada Minggu (27/11/2022), Boy William didaulat sebagai MC dalam acara jumpa Fans yang diadakan oleh Scarlett pada hari Sabtu (26/11/2022).
Saat jumpa fans, tampak Felicya Angelista, Song Jong Ki dan Boy William diatas panggung.
Saat berbincang, nampak Song Jong Ki melihat Boy William seakan mirip artis Korea.
Baca Juga: Tarungkap besaran maskawin Kaesang Pangarep untuk Erina Gudono: Padahal anak presiden tapi...
"Kayaknya mirip sama artis Korea yang populer itu deh" ucap Felicya Angelista menerjemahkan.
"Siapa? Siapa? Iya siapa?" Ungkap Boy William keheranan.
"Sekarang baru kepikiran." Ujar Song Jong Ki.
"Iya siapa?" Tanya boy William lagi.
Baca Juga: Song Jong Ki gemas dengan Arsy dan mengajaknya naik ke atas panggung, bunda Ashanty iri ...