Inilah daftar harga emas yang kembali melejit, naik Rp13.000 ke level harga Rp1.042.000

- Kamis, 2 Februari 2023 | 14:24 WIB
harga emas kembali melejit, naik Rp13.000 ke level harga Rp1.042.000.  (pixabay/Peggy_Marco)
harga emas kembali melejit, naik Rp13.000 ke level harga Rp1.042.000. (pixabay/Peggy_Marco)

LOMBOK INSIDER- emas saat ini merupakan salah satu investasi yang menjanjikan keuntungan.

Walaupun dari sekian banyak jenis investasi, namun emas tetap menjadi primadona investasi.

Hal ini dikarenakan emas menjadi barang yang harganya dinilai akan terus naik tiap tahunnya dan jarang terjadi penurunan harga secara signifikan.

Baca Juga: Hati-hati! Kebiasaan makan yang buruk bisa jadi penyebab kanker. Berikut penjelasan dari dr. Ema Surya Pertiwi

Beberapa waktu lalu harga emas sempat tak bergerak, akan tetapi jika dibandingkan dengan harga pekan lalu, jelas minggu ini mengalami kenaikan.

Harga emas bersertifikat Antam (ANTM) mengalami kenaikan harga yang cukup tinggi yaitu Rp13.000 pada hari ini.

Dikutip dari situs logam mulia pada Kamis 2 Februari 2023, harga emas naik sebesar Rp13.000 ke level Rp1.042.000 per gram dari harga sebelumnya seharga Rp1.029.000 per gram.

Baca Juga: Ternyata profesi suami Kiky Saputri bukan dari kalangan artis, namun ini pekerjaannya sangat mentereng

Sedangkan untuk harga jual atau buypack juga mengalami kenaikan sebesar Rp13.000 ke level Rp946.000 per gram dari harga sebelumnya di level Rp933.000 per gram.

Sementara untuk harga perak, mengalami kenaikan Rp200 ke level Rp12.550 per gram dari harga sebelumnya Rp12.350 per gram.

Berikut harga emas batangan Antam dalam pecahan lainnya yang dirangkum lombokinsider.com har Kamis 2 Februari 2023.

Baca Juga: Meskipun anak Presiden Jokowi, Kaesang Pangarep ternyata suka masakan dengan harga receh buatan Erina Gudono

1. emas 0,5 gram: Rp571.000

2. emas 1 gram: Rp1.042.000

Halaman:

Editor: Abed LI

Sumber: situs Logam Mulia Antam

Tags

Artikel Terkait

Terkini

X